contoh LESSON PLAN


LESSON PLAN
Satuan Pendidikan                  : SMA
Mata Pelajaran                        : Bahasa Inggris
Kelas / semester                     :  XI IPA / I
Standar Kompetensi               : Memahami makna dalam teks percakapan Transaksional dan interpersonal resmi dan berlanjut (sustained) dalam konteks kehidupan sehari-hari
Kompetensi Dasar                  : Merspon makna dalam percakapan transaksional(to get think done) dan interpersonal (bersosialisasi) resmi dan berlanjut (sustainet) secara akura, lancer dan berterima yang menggunakan ragam bahasa lisan dalam konteks kehidupan sehari-hari dan melibatkan Tindak tutur mengusulkan, memohon, mengeluh, Membahas kemungkinan atau kemampuan untuk melakukan sesuatu, dan memperintah
Jenis / Materi                          : Menyimak (Mendengarkan)
Alokasi Waktu                         : 2 X 45
Metode / Pendekatan             : Audiolingual
Tujuan Pembelajaran              :
·      Siswa dapat mengidentifikasi makna kata
·      Mengidentifikasi hubungan antar pembicara
·      Mengidentifikasi makna tindak tutur mengusulkam, memohon, mengeluh, membahas kemungkinan atau kemampuan Untuk Melakukan sesuatu dan memerintah
·      Merespon tindak tutur tersebut
·      Mengidentifikasi konteks situasi
Langkah-langkah
I.              Kegiatan awal / Building Knowledge Of Field ( BKOF)
v  Guru menunjukkan situasi mengusulkan, memohon, mengeluh, membahas kemungkinan atau kemampuan untuk melakukan sesuatu dan memerintah
v  Guru memperdengarkan ungkapan/tindak tutur tersebut
II.            Kegiatan inti
A.    Modeling Of Text(MOT)
v  Guru memperdengarkan percakapan transaksional/ interpersonal
v  Guru menyuruh siswa mengidentifikasi makna tindak tutur yang didengar
v  Siswa mengidentifikasi makna tindak tutur yang didengar  ]
B.    Joint Constructions Of Text(JCOT)
v  Siswa mendiskusikan berbagai tindak tutur yang digunakan dalam percakapan yang baru didengar
III.           Kegiatan akhir / Individual Construction Of Text(ICOT)
v  Guru mendengarkan sebuah percakapan transaksional
v  Siswa mengidentifikasikan makna tindak tutur tersebut
Sumber/ Alat               :
·      Simpati LKS
·      Interlanguage: English for Senior high school student
Penilaian                     : Tugas


Siulak,

Penulis : Rhory Andhika ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel contoh LESSON PLAN ini dipublish oleh Rhory Andhika pada hari Sabtu, 03 Desember 2011. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan contoh LESSON PLAN
 
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar